Sabtu, 07 September 2013

FORMAT RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) MICRO TEACHING UNIVERSITAS NEGERI MEDAN



FORMAT RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
MICRO TEACHING UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
 

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Nama Sekolah                         : SMA NEGERI 5 MEDAN
Mata Pelajaran                        : PENDIDIKAN JASMANI
Kelas/ Semester                       : X/ GANJIL
Pertemuan ke-                         :  9 ( senin, 02 November 2010)
Alokasi waktu                         :  2 x 45”
I.                                                                                           Standar Kompetensi : 2. Mempraktekkan latihan kebugaran jasmani dan cara   mengukurnya sesuai dengan kebutuhan nilai-nilai yang terkandung didalam.
II.                                                                                        Kompetensi Dasar     : 2.1. Mempraktekkan latihan kekuatan ,kecepatan,daya tahan dan kelentukan untuk kebugaran jasmani dalam bentuk sederhana serta nilai tanggung jawad,disiplin dan percaya diri.
III.                                                                                         Indikator     : -Melakukan bergai bentuk latihan kekuatan untuk mengembangkan kebugaran jasmani.
-melakukan bergai bentuk latihan kelenturan
IV. Materi Prasyarat              :
V.    Materi pembelajaran        : LATIHAN KEBUGARAN JASMANI
-latihan kekuatan
-latihan kelenturan antara lain yang terdiri dari….

VI.  Metode Pembelajaran    : Demonstrasi, belajar tuntas, Resprocal.
VII.                                                                              Perangkat dan Media pembelajaran : Alat peraga, seperti: Pluit,stop watch,dan matras senam
VIII.   Langkah – langkah kegiatan Pembelajaran

IX. Sumber Pembelajaran      :
Buku sumber; pendidikan jasmani dan kesehatan kelas 2, muhajir, Jakarta, erlangga, 1997

X.    Peilaian:
1. Tekhnik                      :
-     Tes unjuk kerja (psikomotor):
Lakukan tekhnik dasar passing atas dan passing bawah,
Keterangan: Berikan penilaian terhadap kualitas unjuk kerja peserta ujian, dengan rentang nilai antara 1 sampai dengan 4.
      Nilai = x 50
-          Pengamatan sikap (afeksi)
melakukan berbagai bentuk latihan,dari:push up,sit up,pull up. Kerjasama dengan teman satu tim dan tunjukan prilaku sportif.
Keterangan:
Berikan tanda check list (√) pada olom yang sudah disediakan, setiap peserta ujian menunjukkan atau menampilkan prilaku yang diharapkan. Tiap prilaku yang di (√) mendapat nilai 1.
     
      Nilai = x20

-          Test kognitif
Jawab secara lisan atau peragakan dengan baik, pertanyaan-pertanyaan mengenai konsep gerak dalam latihan kelenturan.
Keterangan: Berikan penilaian terhadap kualitas jawaban peserta ujian dengan rentang nilai antara 1 sampai dengan 4

      Nilai = x30



Nilai tes untuk kerja + pengamatan sikap + Testkpognitif
 
 




            2. Rubrik Penilaian
RUBRIK PENILAIAN
UNJUK KERJA TEKHNIK DASAR LATIHAN KELENTURAN
ASPEK YANG DINILAI
KUALITAS GERAK
4
3
2
1
  1. Sikap awal badan dalam melakukan push up
  2. Sikap awal badan dalam melaksanakan pull up
  3. sikap awal badan melakukan sit up
  4. sikap kapal terbang
  5. sikap berdiri tegak, mata dipejamkan, posisi kaki jinjit dan kedua lengan dijulurkan kedepan.
  6. sikap melakukan gerakan cium lutut dengan posisi duduk maupun berdiri.




JUMLAH




Jumlah skor Maksimal = 24






RUBRIK PENILAIAN AFEKTIF
DALAM LATIHAN KELENTURAN
PERILAKU YANG DIHARAPKAN
KUALITAS GERAK
4
3
2
1
1. Bekerjasama dengan teman




2. Mentaati peraturan




3. menghormati penguji




4. menunjukkan sikap bersugguh-sungguh




JUMLAH




JUMLAH SKOR MAKSIMAL = 4






RUBRIK PENILAIAN
KOGNITIF GERAK DALAM LATIHAN KELENTURAN
Aspek  yang dinilai
Kualitas Gerak
4
3
2
1
  1. bagaimana sikap badan pada saat melakukan push up?
  2. bagaimana perkenaan dada dengan lantai pada saat melakukan push up




Jumlah




Jumlah skor maksimal = 24






Medan,   04 Mei 2010
Diketahui/ disetujui,                                                                Oleh
Kepala Sekolah                                                                       Guru bidang studi


                                                                                                NUR RIFANI ULFAH
NIP.                                                                                        NIP. 608321121


0 komentar:

Posting Komentar